• Stories,  Ulasan

    Kehidupan Tahun Pertama Seorang Mahasiswa Arsitektur

    Fase pendaftaran, tes, hingga pengumuman penerimaan mahasiswa di berbagai perguruan tinggu sebentar lagi akan usai. Pendaftaran ulang dari jalur SNMPTN pun sudah selesai dilaksanakan. Tinggal menunggu pengumuman jalur SBMPTN pada 26 Juni mendatang dan juga Mandiri yang berbeda-beda di masing-masing perguruan tinggi. Baca: Cerita di Balik Pengumuman SBMPTN Bisa dibilang, ini merupakan masa transisi selepas bekerja keras berjuang masuk perguruan tinggi negeri untuk kemudian menjadi mahasiswa baru. Apalagi, kalian mahasiswa baru jurusan Arsitektur pastinya sudah gak sabar menanti hari pertama perkuliahan. Pasti akan banyak ekspektasi, bayangangan, dan pemikiran-pemikiran umum yang sering dimiliki oleh mahasiswa baru. Tentang bagaimana nanti cari teman, sistem perkuliahan, ospek, dll. Tapi pertama-tama kalian harus melewati masa…

  • Stories

    A Bespectacled Man

    “Rid, coba jawab soal nomor 9,” pinta bu Lidya, guru matematika kelas 10 gue. “Mmm, maaf dari sini ga kelihatan bu,” sahut gue dengan muka melas berharap permintaan tersebut diindahkan. “Loh ga liat? Jadi kalo tadi ga liat dari tadi kamu ngapain aja hah? Maju sini lalu kerjain di depan,” timpalnya. Jleb. Begitu kira-kira asal muasal gue sadar akan satu hal. Ada masa ketika gue merasa kalau pandangan gue saat itu sudah kabur. Pertamanya, gue rasa apa yang gue lihat adalah seperti yang temen-temen gue lihat di kelas. Kalau begini kan normal ya. Tapi nyata nggak! Setelah gue tanya temen-temen yang lain apakah mereka dapat melihat dengan jelas ke papan…